PEMANFAATAN SCRIPT PYTHON UNTUK MEMBUAT 3D ANIMATION PADA OPEN-SOURCE SOFTWARE

Penulis

  • Ichwan Kurniawan STMIK Widya Pratama
  • Much. Rifqi Maulana STMIK Widya Pratama
  • Dicke JSH Siregar STMIK Widya Pratama

DOI:

https://doi.org/10.47775/ictech.v15i1.98

Abstrak

Dalam pembuatan animasi komputer, semua aktifitas objek disimpan dalam sebuh keyframe kemudian setiap keyframe disimpan dalam suatu frame (Pranatio and Kosala 2010). Animation dibuat berdasarkan rentang waktu animasi dalam satu detik, hal ini disebut dengan frame rate/frame per second(FPS). Animasi, baik 2D atau 3D  dibuat berdasarkan rentang waktu animasi dalam satu detik, hal ini disebut dengan frame rate/frame per second(FPS). Secara umum metode untuk menghemat waktu rendering adalah dengan mengurangi kompleksitas gerakan, namun hal ini akan sedikit mempeharuhi hasil akhir animasi (V. Patil and L. Deshpande 2016). Dengan memanfaatkan komputer dalam produksi animasi, membutuhkan spesifikasi hardware yang mencukupi untuk menghasilkan hasil akhir yang memuaskan. pembuatan animasi komputer, selain menggunakan teknik keyframe, animasi dapat dibuat dengan memanfaatkan script program. Oleh karena itu denga memanfaatkan python script dalam pembuatan animasi dapat meminimalkan waktu render tanpa mengurangi kualitas render, dan dapat membuat animasi dengan presisi nilai yang sesuai dengan kenyataannya. Tujuan dari penelitian ini adalah Membandingkan pembuatan 3D Animation Rotation, Location dan Scale dengan teknik keyframe dengan teknik script python pada software blender apakah akan mempenyaruhi waktu rendering dengan Teknik Anova one way.

Hasil pengujian 3d animation rotation, bahwa F hitung lebih kecil harga F table (Fh< Ft) maka Ho diterima dan Ha ditolak. Jadi Tidak terdapat penurunan time rendering (lama waktu) terhadap penggunaan Script Python 3D Animation ROTATION dengan Keyframe 3D Animation ROTATION.

Hasil pengujian 3d animation location, bahwa F hitung lebih kecil harga F table (Fh < Ft) maka Ho diterima dan Ha ditolak. Jadi Tidak terdapat penurunan time rendering (lama waktu) terhadap penggunaan Script Python 3D Animation LOCATION dengan Keyframe 3D Animation LOCATION.

Sedangkan untuk pengujian 3d animation scale, bahwa F hitung lebih kecil harga F table (Fh < Ft) maka Ho diterima dan Ha ditolak. Jadi Tidak terdapat penurunan time rendering (lama waktu) terhadap penggunaan Script Python 3D Animation SCALE dengan Keyframe 3D Animation SCALE.

Hasil Evaluasi 3d animation rotation, location dan scale dengan menggunakan teknik Anova adalah Ho dapat diterima, karena nilai F hitung lebih kecil dari F table dan Ha ditolak. Hal ini membuktikan bahwa dengan menggunakan Teknik Anova, Tidak terdapat penurunan time rendering  (lama waktu) terdapat penggunaan script python dengan keyframe,  hal ini dikarenakan selisih time rendering (lama waktu) antara penggunaan script python dan keyframe berubah tidak signifikan.

Keywords:  Script Python, Keyframe, Render 3D Model, open-source software

Referensi

Blender. n.d. About . Blender.org. Accessed Mei 9, 2017. https://www.blender.org/about/.

Bokoro, P, and K Malandala. 2017. "Condition assessment of SF6 circuit breakers using analysis of variance (ANOVA)." AFRICON, 2017 IEEE. Cape Town, South Africa: IEEE. 1374-1377.

Chaosangket, Nathaporn, Pruk Sasithong, Sanika K. Wijayasekara, Widhyakorn Asdornwised, Lunchakorn Wuttisittikulkij, Pisit Vanichchanunt, and Muhammad Saadi. 2018. "A simulation tool for vertical transportation systems using python." 2018 5th International Conference on Business and Industrial Research (ICBIR). Bangkok: IEEE.

Foundation, Blender. 2018. Blender Reference Manual us: Intruductiom Scripting & Extending Blender. Blender Manual. Maret 22. Accessed Mei 17, 2019. https://docs.blender.org/manual/en/latest/advanced/scripting/introduction.html.

Kramer, Jan-Peter, Michael Hennings, Joel Brandt, and Jan Borchers. 2016. "An Empirical Study of Programming Paradigms for Animation." 2016 IEEE/ACM Cooperative and Human Aspects of Software Engineering (CHASE). Austin: IEEE.

Lysy C, Moleong,, M. Rumagit Arthur, and A. Sugiarso Brave. 2013. "Implementasi Cluster Computing Untuk Render Animasi." E-journal Teknik Elektro dan Komputer 2 (3): 1-8.

Pramono, Waris, M Suyanto , and Amir Fatah Sofyan. 2017. "PERBANDINGAN METODE FRAME BY FRAME DAN EXPRESSION DALAM PEMBUATAN ANIMASI DUA DIMENSI." Prosiding SEMNASTEK Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jakarta. Jakarta: Universitas Muhammadiyah Jakarta.

Pranatio, Garry, and Raymondus Kosala. 2010. "A Comparative Study of Skeletal and Keyframe Animations in a Multiplayer Online Game." 2010 Second International Conference on Advances in Computing, Control, and Telecommunication Technologies. Jakarta, Indonesia: IEEE.

Rumagit, Arthur. 2013. "IMPLEMENTASI GRID COMPUTING UNTUK HIGH THROUGHPUT COMPUTING." JURNAL TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS SAM RATULANGI 2 (1).

Sugiyono, Prof. Dr. 2017. Statistik untuk Penelitian. Bandung: Penerbit Alfabeta.

V. Patil, Ganesh, and Santosh L. Deshpande. 2016. "Distributed rendering system for 3D animations with Blender." 2016 IEEE International Conference on Advances in Electronics, Communication and Computer Technology (ICAECCT). Pune: IEEE.

Verma, Shanti, and Kalyani Patel. 2017. "Association between shopping habit and demographics of m-commerce user's in India using two way ANOVA." Convergence in Technology (I2CT), 2017 2nd International Conference for. Mumbai, India: IEEE. 38-43.

Unduhan

Diterbitkan

2020-04-10

Cara Mengutip

Kurniawan, I., Rifqi Maulana, M., & JSH Siregar, D. (2020). PEMANFAATAN SCRIPT PYTHON UNTUK MEMBUAT 3D ANIMATION PADA OPEN-SOURCE SOFTWARE. IC-Tech, 15(1). https://doi.org/10.47775/ictech.v15i1.98