RANCANG BANGUN SISTEM WEBSITE SMP NEGERI 2 KESESI

Penulis

  • Hadwitya Handayani Kusumawardhani Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Fenilinas Adi Artanto Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan
  • Setyo Juliantono Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan

DOI:

https://doi.org/10.47775/ictech.v17i2.252

Abstrak

Dengan kemajuan teknologi Informasi yang memanfaatkan internet maka website menjadi salah satu keunggulan teknologi yang digunakan oleh banyak kalangan dalan menyebarkan informasi. Dengan menggunakan web akan memudahkan proses berjalanya informasi menjadi lebih cepat dan dapat di akses oleh semua orang. Sebuah sekolah juga membutuhkan sebuah website yang dapat digunakan untuk mengembangkan sekolah juga digunakan sebagai saran informasi tentang sekolah. Oleh karena itu dibuatlah sebuah website sekolah untuk SMP Negeri 02 Kesesi. Dalam merancang website sekolah pada SMP Negeri 02 Kesesi akan digunakan framework laravel dan untuk database menggunakan MySQl. Rancang bangun ini digunakan untuk membuat sebuah sistem informasi website sekolah Pada SMP Negeri 2 Kesesi berbasis web yang dapat mengelola, melihat dan mendapatkan data informasi atau berita terbaru secara mudah oleh pengguna.

Referensi

Abdullah, Dahlan (2015).."Perancangan Sistem Informasi Pendataan Siswa SMP Islam Swasta Darul Yatama Berbasis Web." Indonesian Journal of Networking and Security (IJNS) 4.1.

Afriansyah, R. (2021). Pembuatan portal website sekolah SMA Negeri 1 Sungailiat sebagai media informasi. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(1).

Afyenni, R. (2014). Perancangan data flow diagram untuk Sistem informasi sekolah (studi kasus pada sma pembangunan Laboratorium unp). Jurnal Teknoif Teknik Informatika Institut Teknologi Padang, 2(1), 35-39.

Akbar, S., & Latifah, F. (2019). Implementasi Framework Laravel Pada Sistem Informasi Sekolah Menggunakan Metode Waterfall Berbasis Web (studi kasus sekolah luar biasa Matahati Jakarta). Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research, 3(4), 45-53.

Anisah, A., & Mayasari, M. S. (2016). Desain Database Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Pada Selective English Course. Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer, 7(1), 183-190.

ARIF, Alfis; MUKTI, Yog i (2017). Rancang Bangun Website Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 8 Kota Pagar Alam. JURNAL ILMIAH BETRIK: Besemah Teknologi Informasi dan Komputer, 8.03: 156-165.

Andrianto, Sukrisna, and Hadion Wijoyo (2020). "Rancang Bangun Sistem Informasi Siswa Berbasis Web di Sekolah Minggu Buddha Vihara Dharmaloka Pekanbaru." TIN:Terapan Informatika Nusantara 1.2 83-90.

Christian, A., Hesinto, S., & Agustina, A. (2018). Rancang Bangun Website Sekolah Dengan Menggunakan Framework Bootstrap (Studi Kasus SMP Negeri 6 Prabumulih). Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi DanKomputer), 7(1), 22-27.

Chairani, M., & Juwita, R. (2019). Pengaruh Kegiatan Ekstrakurikuler Terhadap Prestasi Belajar Siswa di SMP Negeri 1 Peusangan. Jurnal Sain Ekonomi dan Edukasi (JSEE), 7(1).

Enterprise, J. (2014). MySQL untuk pemula. Elex Media Komputindo.

FITRIANI, M. U. (2020). PENGARUH KEPUASAN FASILITAS SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS VIII DI MTSN 2 TULUNGAGUNG.

Hasanah, H. (2017). Teknik-teknik observasi (sebuah alternatif metode pengumpulan data kualitatif ilmu-ilmu sosial). At- Taqaddum, 8(1), 21-46.

Hutahaean, J. (2015). Konsep sistem informasi. Deepublish. https://scholar.google.com.

Irawan, Yudie, Nanik Susanti, and Wiwit Agus Triyanto (2016) "Analisa dan perancangan sistem informasi sekolah berbasis website untuk penyampaian informasi sekolah dan media promosi kepada masyarakat." Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer 7.1: 257- 262.

Kinder, K. (2013). Sublime text: one editor to rule them all?. Linux Journal, 2013(232), 2.

Maharani, Dewi (2017). "Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada Sekolah Islam Modern Amanah." Jurnal Manajemen Informatika danTeknik Komputer 2.1: 27-32.

Paramitha Fadillah, A. (2019). Dfd. https://scholar.google.com.

Prayitno, A. (2015). Pemanfaatan sistem informasi perpustakaan digital berbasis website untuk para penulis. Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE), 1(1), 28-37

Purhantara, W. (2010). Metode penelitian kualitatif untuk bisnis.

Rahardjo, M. (2011). Metode pengumpulan data penelitian kualitatif.

Riyadi, A. S., Retnadi, E., & Supriatna, A. D. (2012). Perancangan sistem informasi berbasis website subsistem guru di sekolah pesantren persatuan islam 99 rancabango. Jurnal Algoritma, 9(2), 327-337.

Rosyadi, I., & Mutaalimah, R. (2015). Sistem Informasi Bimbingan Tugas Akhir Online pada Politeknik Muhammadiyah Pekalongan. Jurnal Surya Informatika: Membangun Informasi dan Profesionalisme, 1(1), 11-18.

Sidik, Fajar, and Mari Rahmawati (2018). "Perancangan Sistem Informasi Pendaftaran Siswa Baru Berbasis Web Pada SMK Bina Putra Jakarta." Paradigma 20.1: 119- 128.

Sianipar, R. H. (2015). Membangun web dengan php dan mysql untuk pemula dan programmer (Vol. 1). Penerbit INFORMATIKA.

Solihin, H. H. (2017). Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web (Studi Kasus: SMP Plus Babussalam Bandung). Infotronik: Jurnal Teknologi Informasi Dan Elektronika, 1(1), 54-63.

Soulfitri, F. (2019). Perancangan Data Flow Diagram Untuk Sistem Informasi Sekolah (Studi Kasus Pada Smp Plus Terpadu). Ready Star, 2(1), 240- 246.

Susanto, R. (2020). Analisis Sistem (analisis Sistem Yang Sedang Berjalan-Flowmap).

Yoko, P., Adwiya, R., & Nugraha, W. (2019). Penerapan Metode Prototype dalam Perancangan Aplikasi SIPINJAM Berbasis Website pada Credit Union Canaga Antutn. Jurnal Ilmiah Merpati (Menara Penelitian Akademika Teknologi Informasi), 212-223.

Unduhan

Diterbitkan

2022-10-30

Cara Mengutip

Kusumawardhani, H. H., Artanto, F. A., & Juliantono, S. (2022). RANCANG BANGUN SISTEM WEBSITE SMP NEGERI 2 KESESI. IC-Tech, 17(2), 52–57. https://doi.org/10.47775/ictech.v17i2.252